Visi & Misi
Visi
” Terwujudnya Peserta Didik Yang Bertaqwa, Berakhlak Mulia, Terampil, dan Mandiri ”
Misi
- Mewujudkan Pembelajaran Akademik yang Mengacu pada Standar Pendidikan Nasional.
- Mewujudkan Pembelajaran yang Memberi Penguatan Pendidikan Karakter.
- Mewujudkan Pembelajaran Yang Mampu Mengoptimalkan Bakat dan Minat Peserta Didik.
- Mewujudkan Budaya Kreatif dan Terampil Sebagai Bekal Kemandirian.
Our Philosophy
SLB Negeri 11 Jakarta selalu menjalin kemitraan dan bekerjasama dengan orangtua siswa, masyarakat, perguruan tinggi, lembaga sosial, organisasi kemasyarakatan dan stake holder lainnya termasuk lembaga-lembaga pemerintahan guna mewujudkan pendidikan yang ramah anak dan berkualitas.